INFORMASI PENDAFTARAN

Pelayanan Pendaftaran Siswa Baru

Pendaftaran mulai dibuka pada tanggal

Klik MENU DAFTAR ONLINE untuk mendaftarkan diri secara online !.
(sesuai anjuran Pemerintah dan SATGAS COVID-19)
atau
Klik MENU DAFTAR OFFLINE untuk mengunduh form pengisian pendaftaran offline !
(boleh daftar dan menjemput formulir pendaftaran langsung di Tata Usaha SMPN 5 Botumoito dengan memperhatikan protokol kesehatan)

Persyaratan Umum

Calon siswa melakukan pendaftaran baik online maupun offline masa pendaftaran yang telah ditentukan dan pada jam kerja mulai 08.00-12.00 Wita
  • Mengisi lengkap dan menyerahkan kembali formulir pendaftaran ke Tata Usaha SMPN 5 Botumoito.
  • Formulir harus dilengkapi dengan:
    1. 1 (satu) lembar fotocopy Akte Kelahiran
    2. 1 (satu) lembar fotocopy Kartu Keluarga
    3. 1 (satu) lembar fotocopy KTP Ayah dan Ibu
    4. 2 (dua) lembar pas foto terbaru ukuran 3 x 4 cm dengan background merah

Persyaratan Khusus

  1. 1 (satu) lembar fotocopy Ijazah yang telah dilegalisir oleh Kepala Sekolah (bisa menyusul)
  2. 1 (satu) lembar fotocopy Surat Keterangan Kelulusan yang ditandatangani oleh Kepala Sekolah Dasar
  3. 1 (satu) lembar fotocopy Kartu PIP/KIP/PKH
  4. Mengisi Surat Pernyataan Mengikuti Pembelajaran Tatap Muka (disesuaikan dengan keputusan Pemerintah dan SATGAS COVID-19 tentang pembelajaran dimasa pandemi)

Penerimaan Siswa Baru

Calon siswa dapat dinyatakan diterima di 
SMPN 5 Botumoito, apabila:
  1. Mengembalikan formulir pendaftaran yang telah diisi dengan lengkap dan jelas beserta persyaratan yang dibutuhkan kepada kantor Tata Usaha SMPN 5 Botumoito
  2. Orang tua/wali dan calon siswa menyetujui dan menandatangani Surat Pernyataan Mengikuti Pembelajaran Tatap Muka yang terlampir pada Formulir Pendaftaran. 
  3. Orang tua/wali dan calon siswa bersedia untuk menerima dan menandatangani Surat Pernyataan untuk sepenuhnya mengikuti Peraturan & Tata Tertib SMPN 5 Botumoito.

Kontak Sekolah
1.